Avicenna, alias Ibnu Sina
Assalamu'alaikum ! Balik lagi di postingan ane yang terbaru. Kali ini yang dibahas adalah tentang Ibnu Sina.

Semua pasti pada tau tentang Ibnu Sina. Seorang cendikiawan Muslim yang terkenal dengan karyanya, Canon of Medicine atau Al-Qanun fi At-Tibb  adalah seorang dokter terkenal di zamannya. Selain menguasai ilmu kedokteran, beliau juga menguasai beberapa cabang ilmu lain, diantaranya filsafat, fisika, psikologi, bahasa, dan ilmu agama.


Pertanyaannya, gimana cara Ibnu Sina atau yang biasa dikenal sebagai Avicenna belajar untuk menguasai cabang-cabang ilmu itu ? Nih, beberapa poin yang bisa kita contoh sebagai pelajar :